Maju ke Parlemen, Kevin Alfendo Ingin Dorong Bogor Barat Jadi Pusat Ekonomi
Wakil Ketua KADIN Kota Bogor, Kevin Alfendo Attros yang kini maju di Pileg Kota Bogor dari Partai Bulan Bintang (PBB) dapil Bogor Barat mengaku kesejahteraan pelaku UMKM di dapilnya belum merasakan seutuhnya.
Heri Supriatna | Minggu, 21 Januari 2024 | Selengkapnya