#Persib

Faisal Haris Siap Gantikan Kecintaan Ridwan Kamil untuk Persib Bandung Jika Terpilih di Pilkada

Faisal Haris Siap Gantikan Kecintaan Ridwan Kamil untuk Persib Bandung Jika Terpilih di Pilkada

Bakal calon (balon) Wali Kota Bandung dari Partai Golkar, Faisal Haris siap menjadi kepanjangan tangan Ridwan Kamil untuk menjaga kecintaan terhadap Persib Bandung.

  Alvin Iskandar   |      Jumat, 9 Agustus 2024 | Selengkapnya
Pelatih Persib: Pemain Siap Hadapi Laga Pembuka Lawan PSBS Biak

Pelatih Persib: Pemain Siap Hadapi Laga Pembuka Lawan PSBS Biak

Pertandingan pembuka Liga 1 musim 2024/2024 akan mempertemukan Persib Bandung Vs PSBS Biak. Laga tersebut akan berlangsung di Stadion Si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung, Jumat (9/8) besok.

  Bagus Ismail   |      Kamis, 8 Agustus 2024 | Selengkapnya
Gagal Melaju Ke Semifinal Piala Presiden, Persib Punya Persiapan Hadapi Liga 1

Gagal Melaju Ke Semifinal Piala Presiden, Persib Punya Persiapan Hadapi Liga 1

Persib Bandung gagal melaju ke babak semifinal Piala Presiden 2024 usai ditaklukan Persis Solo dalam laga penyisihan Grup A yang berlangsung di Stadion Si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung, Kamis malam…

  Bagus Ismail   |      Jumat, 26 Juli 2024 | Selengkapnya
Sejumlah Penggawa Persib Diragukan Tampil di Laga Terakhir Piala Presiden

Sejumlah Penggawa Persib Diragukan Tampil di Laga Terakhir Piala Presiden

Beberapa pemain Persib Bandung dalam kondisi tidak prima menjelang matchday 3 Grup A Piala Presiden 2024 melawan Persis Solo. Bahkan ada pemain yang mengalami cedera dan diragukan tampil.

  Aldi Ferdian   |      Kamis, 25 Juli 2024 | Selengkapnya
Pelatih Borneo FC Akui Tak Mudah Tumbangkan Persib di Jalak Harupat

Pelatih Borneo FC Akui Tak Mudah Tumbangkan Persib di Jalak Harupat

Borneo FC berhasil menumbangkan Persib Bandung dengan skor tipis 1-0 dalam lanjutan pertandingan Grup A Piala Presiden 2024 di Stadion Si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung, Senin (22/7) malam. Gol semata…

  Admin RMOLJABAR   |      Selasa, 23 Juli 2024 | Selengkapnya
Jamu Borneo FC di Piala Presiden, Pelatih Persib Bakal Rotasi Pemain

Jamu Borneo FC di Piala Presiden, Pelatih Persib Bakal Rotasi Pemain

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak menilai laga lanjutan Piala Presiden 2024 melawan Borneo FC akan berjalan seru. Sebab dalam laga pertama, Borneo dan Persib sama-sama meraih kemenangan. 

  Admin RMOLJABAR   |      Minggu, 21 Juli 2024 | Selengkapnya
Pelatih PSM Akui Fisik Pemain Persib Lebih Baik

Pelatih PSM Akui Fisik Pemain Persib Lebih Baik

Persib Bandung berhasil menjungkalkan PSM Makassar dalam pertandingan Piala Presiden 2024 di Stadion Si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung, Jumat sore (19/7). Persib menang atas PSM dengan skor 2-0.

  Admin RMOLJABAR   |      Jumat, 19 Juli 2024 | Selengkapnya
Bojan Hodak Bakal Nakhodai Persib 2 Tahun Lagi

Bojan Hodak Bakal Nakhodai Persib 2 Tahun Lagi

Bojan Hodak kembali akan menukangi Persib Bandung untuk beberapa tahun ke depan. Pasalnya, pelatih berkebangsaan Kroasia ini telah meneken perpanjangan kontrak hingga 31 Mei 2026.

  Aldi Ferdian   |      Selasa, 16 Juli 2024 | Selengkapnya
Adhitia Putra: Dimas Drajad Datang ke Persib Tidak Free Transfer

Adhitia Putra: Dimas Drajad Datang ke Persib Tidak Free Transfer

Pemain baru Persib Bandung, Dimas Drajad terpantau sudah mengikuti sesi latihan ringan. Dimas Drajad menjadi pemain baru Pangeran Biru untuk mengarungi kompetisi Liga 1 musim 2024/2025.

  Admin RMOLJABAR   |      Senin, 15 Juli 2024 | Selengkapnya
Pelatih Persib Pastikan Ciro dan Da Silva Segera Gabung Latihan, Beltrame?

Pelatih Persib Pastikan Ciro dan Da Silva Segera Gabung Latihan, Beltrame?

Sejumlah pemain Persib Bandung dipastikan segera bergabung untuk latihan. Mengingat beberapa sesi latihan yang sudah dijalani Persib belum diikuti oleh full team.

  Aldi Ferdian   |      Minggu, 7 Juli 2024 | Selengkapnya
Di Mata Beltrame, Italia Tidak Sekuat Piala Eropa 2020

Di Mata Beltrame, Italia Tidak Sekuat Piala Eropa 2020

Peluang Italia kembali menjuarai Piala Eropa 2024 terbuka lebar. Hanya saja peluangnya tidak sebesar saat meraih gelar juara pada 2020 lalu.

  Aldi Ferdian   |      Selasa, 18 Juni 2024 | Selengkapnya
Persib Juara, Beltrame Pilih Pulang ke Italia

Persib Juara, Beltrame Pilih Pulang ke Italia

Gelandang Persib Bandung, Stefano Beltrame memilih pulang ke kampung halamannya setelah membawa tim yang dibelanya juara Liga 1 2023/2024. Libur akhir kompetisi digunakan Beltrame untuk menghabiskan waktu…

  Aldi Ferdian   |      Rabu, 12 Juni 2024 | Selengkapnya
Sukses Bawa Persib Juara, Dedi Kusnandar Langsung Berangkat Haji

Sukses Bawa Persib Juara, Dedi Kusnandar Langsung Berangkat Haji

Kapten Persib Bandung Dedi Kusnandar menunaikan ibadah haji setelah sukses membawa Maung Bandung juara Liga 1 Indonesia.

  Admin RMOLJABAR   |      Rabu, 5 Juni 2024 | Selengkapnya
Dorong PT PBB dan BUMD Jabar Kolaborasi, Bey Tak Ingin Pemain Persib Pensiun Terlantar

Dorong PT PBB dan BUMD Jabar Kolaborasi, Bey Tak Ingin Pemain Persib Pensiun Terlantar

Kolaborasi harus dibangun PT Persib Bandung Bermartabat (PBB) dengan Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) di Jawa Barat. Melalui kolaborasi, kedua pihak harus memastikan pemain Persib yang gantung sepatu tidak…

  Admin RMOLJABAR   |      Rabu, 5 Juni 2024 | Selengkapnya
Bey Sesalkan Tindakan Sewenang-wenang Bobotoh saat Konvoi Perayaan Persib Juara

Bey Sesalkan Tindakan Sewenang-wenang Bobotoh saat Konvoi Perayaan Persib Juara

Tindakan oknum bobotoh merusak mobil berplat B saat konvoi perayaan Persib sebagai Juara Liga 1 Indonesia disesalkan. Sebab, tindakan tersebut telah mencederai momentum sejarah yang dicetak Maung Bandung.

  Admin RMOLJABAR   |      Rabu, 5 Juni 2024 | Selengkapnya